Pasar kripto kembali menjadi sorotan setelah harga Bitcoin kembali menyentuh rekor tertinggi baru di atas USD 93.000 atau setara Rp 1,47 miliar (asumsi kurs Rp 15.910 per dolar AS). Seiring dengan semakin banyaknya minat terhadap aset digital ini, memilih aplikasi investasi kripto yang tepat menjadi sangat penting bagi investor pemula. Selain melihat fitur-fitur, investor pemula juga perlu melihat…
Platform perdagangan kripto, Indodax sempat terkena retas beberapa waktu lalu. Investor kripto dinilai bisa melakukan antisipasi terhadap kemungkinan peretasan di kemudian hari. Wakil Ketua Umum Asosiasi Blockchain dan Pedagang Aset Kripto Indonesia (Aspakrindo-ABI), Yudhono Rawis menyarankam sejumlah langkah. Diantaranya, investor kripto harus memilih pedagang kripto yang memiliki reputasi baik dan terdaftar di Bappebti. Sertifikasi keamanan seperti ISO 27001…